Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » DIINUL-HAQ

  • DIINUL-HAQ

    DIINUL-HAQ: Buku ini menjelaskan secara luas tentang mengenal agama Islam sebagai sebuah din yang haq dan menyeluruh dengan membahas tentang konsep-konsep dalam Islam yang berkaitan dengan praktek peribadatan, aqidah, serta muamalah.

    Karya : Abdurrahman bin Hamad Al Umar

    Editor : Erwandi Tirmizi

    Penterjemah : Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammad Saifuddin Bashri

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76551

    Download :DIINUL-HAQDIINUL-HAQ

Daftar Buku

  • Pandangan Ulama Syafi’iyah tentang SyirikBuku ini menjelaskan tentang bagaimana pandangan para ulama pengikut mazhab syafi’I tentang syirik dan kesungguhan mereka dalam menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan syirik seperti definisi, sarana, bentuk, dan penyebab-penyebabnya.

    Karya : Mohammad Abdurrahman Al Khamis

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338841

    Download :Pandangan Ulama Syafi’iyah tentang Syirik

  • Tauhid Urgensi dan ManfaatnyaBuku yang menjelaskan tentang pentingnya tauhid dan manfaatnya dalam kehidupan seorang hamba, di dalam buku ini juga dijelaskan tentang macam-macam tauhid dan wajibnya berpegang kepada manhaj salafusshalih dalam beragama.

    Karya : Umar Suud Al 'Ied

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338561

    Download :Tauhid Urgensi dan Manfaatnya

  • Hak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iatHak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iat: Berbicara tentang hak-hak dan kewajiban-kewajiban seseorang sesuai urutan kewajiban yang seharusnya dilakukan oleh seseorang dalam kehidupannya, dibarengi dengan penjelasan serta dalil-dalilnya, bahkan pada bagian akhirnya dijelaskan tentang apa yang harus dilakukan ketika bermuamalah dengan non Muslim.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76545

    Download :Hak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iatHak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iat

  • Hukum Sihir Dan PerdukunanMenjelaskan tentang hukum mendatangi tukang sihir atau dukun dan mempercayai mereka serta bagaimana cara memagari diri dari serangan sihir dan cara pengobatannya secara islami.

    Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Mohammad Lathif - Abu Al Mukarram Abdul Jalil

    Penterjemah : Mohammad 'Abbas

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1544

    Download :Hukum Sihir Dan PerdukunanHukum Sihir Dan Perdukunan

  • Amar Ma'ruf Nahi Mungkar ( Perintah Kepada Kebaikan Larangan dari Kemungkaran )Buku ini menjelaskan dengan panjang lebar tentang hal-hal yang berkaitan dengan amar ma'ruf nahi mungkar dan menekankan tentang wajibnya seorang muslim mengamalkannya.

    Karya : Ahmad bin Abdul Halim bin Taimiyah

    Terbitan : Departemen Agama Islam dan Wakaf

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/370561

    Download :Amar Ma'ruf Nahi Mungkar ( Perintah Kepada Kebaikan Larangan dari Kemungkaran )