Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-'adiyat ( Those That Run )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-'adiyat ( Those That Run ) - Verses Number 11
وَالْعَادِيَاتِ ضَبْحًا ( 1 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 1
Demi kuda perang yang berlari kencang dengan terengah-engah,
فَالْمُورِيَاتِ قَدْحًا ( 2 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 2
dan kuda yang mencetuskan api dengan pukulan (kuku kakinya),
فَالْمُغِيرَاتِ صُبْحًا ( 3 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 3
dan kuda yang menyerang dengan tiba-tiba di waktu pagi,
فَأَثَرْنَ بِهِ نَقْعًا ( 4 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 4
maka ia menerbangkan debu,
فَوَسَطْنَ بِهِ جَمْعًا ( 5 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 5
dan menyerbu ke tengah-tengah kumpulan musuh,
إِنَّ الْإِنسَانَ لِرَبِّهِ لَكَنُودٌ ( 6 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 6
sesungguhnya manusia itu sangat ingkar, tidak berterima kasih kepada Tuhannya,
وَإِنَّهُ عَلَىٰ ذَٰلِكَ لَشَهِيدٌ ( 7 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 7
dan sesungguhnya manusia itu menyaksikan (sendiri) keingkarannya,
وَإِنَّهُ لِحُبِّ الْخَيْرِ لَشَدِيدٌ ( 8 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 8
dan sesungguhnya dia sangat bakhil karena cintanya kepada harta.
أَفَلَا يَعْلَمُ إِذَا بُعْثِرَ مَا فِي الْقُبُورِ ( 9 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 9
Maka apakah dia tidak mengetahui apabila dibangkitkan apa yang ada di dalam kubur,
وَحُصِّلَ مَا فِي الصُّدُورِ ( 10 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 10
dan dilahirkan apa yang ada di dalam dada,
إِنَّ رَبَّهُم بِهِمْ يَوْمَئِذٍ لَّخَبِيرٌ ( 11 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 11
sesungguhnya Tuhan mereka pada hari itu Maha Mengetahui keadaan mereka.

Daftar Buku

  • Satu Pesan yang SamaPada dasarnya semua utusan Allah yaitu para nabi dan rasul membawa pesan yang sama yaitu mengesakan Allah semata, tidak ada yang berhak disembah kecuali Allah. Inilah yang hendak disampaikan dalam buku kecil ini. Diungkapkan pula kerancuan berpikir umat Nasrani saat ini yang menyatakan bahwa Tuhan itu ada tiga.

    Karya : Naji Ibrahim Al 'Arjaf

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : http://www.abctruth.net

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/318555

    Download :Satu Pesan yang SamaSatu Pesan yang Sama

  • Amar Ma'ruf Nahi Mungkar ( Perintah Kepada Kebaikan Larangan dari Kemungkaran )Buku ini menjelaskan dengan panjang lebar tentang hal-hal yang berkaitan dengan amar ma'ruf nahi mungkar dan menekankan tentang wajibnya seorang muslim mengamalkannya.

    Karya : Ahmad bin Abdul Halim bin Taimiyah

    Terbitan : Departemen Agama Islam dan Wakaf

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/370561

    Download :Amar Ma'ruf Nahi Mungkar ( Perintah Kepada Kebaikan Larangan dari Kemungkaran )

  • Ringkasan Fiqih IslamRingkasan Fiqih Islam: Buku yang disajikan dengan bahasa yang lugas dan mudah difahami, mencakup berbagai masalah dalam syari’at islam yang disajikan secara khusus untuk setiap keluarga muslim. Buku ini disarikan dari berbagai referensi dalam masalah tauhid, keimanan, akhlak, adab, dzikir dan doa-doa serta hukum-hukum islam yang bisa dijadikan sebagai rujukan bagi para penceramah, da’i, guru, pedagang, ulama serta para hakim. Buku ini memuat masalah-masalah yang sangat penting untuk diketahui oleh setiap muslim, disertai dengan penjelasan hukum yang rajih (kuat) dari setiap permasalahan yang didasarkan kepada dali-dalil yang shaih dari al-quran maupun sunnah. Buku ini memberikan gambaran islam secara umum yang mencakup masalah aqidah, akhlak, adab, dzikir dan doa-doa serta hukum-hukum islam dan ilmu dakwah kepada Allah swt. berdasarkan ilmu dan pengetahuan.

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/231660

    Download :Ringkasan Fiqih Islam

  • Dialog Bersama Kaum Sufidialog yang terjadi di antara Syekh Abu Bakar al Iraqi dan beberapa pemimpin kaum sufi di Iraq dalam beberapa majelis dan di beberapa wilayah yang berbeda sekitar dakwah penuh berkah yang telah dilakukan oleh Syaikh Imam Muhammad bin Abdul Wahab rahimahullah, dan beberapa masalah yang digembar gemborkan di sekitarnya dan yang dikatakan tentangnya - Karya : Abu Bakar al-Iraqi

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Mohammad Iqbal Ghozali

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/205126

    Download :Dialog Bersama Kaum SufiDialog Bersama Kaum Sufi

  • Manasik Haji Dan UmrahManasik Haji Dan Umrah.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Mohammad Muinuddin Bashri - Munir Fuadi Ridhwan - Muhammad Yusuf Harun

    Penterjemah : Aman Nazir Shaleh

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1560

    Download :Manasik Haji Dan Umrah

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share