Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-'adiyat ( Those That Run )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-'adiyat ( Those That Run ) - Verses Number 11
وَالْعَادِيَاتِ ضَبْحًا ( 1 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 1
Demi kuda perang yang berlari kencang dengan terengah-engah,
فَالْمُورِيَاتِ قَدْحًا ( 2 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 2
dan kuda yang mencetuskan api dengan pukulan (kuku kakinya),
فَالْمُغِيرَاتِ صُبْحًا ( 3 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 3
dan kuda yang menyerang dengan tiba-tiba di waktu pagi,
فَأَثَرْنَ بِهِ نَقْعًا ( 4 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 4
maka ia menerbangkan debu,
فَوَسَطْنَ بِهِ جَمْعًا ( 5 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 5
dan menyerbu ke tengah-tengah kumpulan musuh,
إِنَّ الْإِنسَانَ لِرَبِّهِ لَكَنُودٌ ( 6 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 6
sesungguhnya manusia itu sangat ingkar, tidak berterima kasih kepada Tuhannya,
وَإِنَّهُ عَلَىٰ ذَٰلِكَ لَشَهِيدٌ ( 7 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 7
dan sesungguhnya manusia itu menyaksikan (sendiri) keingkarannya,
وَإِنَّهُ لِحُبِّ الْخَيْرِ لَشَدِيدٌ ( 8 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 8
dan sesungguhnya dia sangat bakhil karena cintanya kepada harta.
أَفَلَا يَعْلَمُ إِذَا بُعْثِرَ مَا فِي الْقُبُورِ ( 9 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 9
Maka apakah dia tidak mengetahui apabila dibangkitkan apa yang ada di dalam kubur,
وَحُصِّلَ مَا فِي الصُّدُورِ ( 10 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 10
dan dilahirkan apa yang ada di dalam dada,
إِنَّ رَبَّهُم بِهِمْ يَوْمَئِذٍ لَّخَبِيرٌ ( 11 ) Al-'adiyat ( Those That Run ) - Ayaa 11
sesungguhnya Tuhan mereka pada hari itu Maha Mengetahui keadaan mereka.

Daftar Buku

  • Dakwah Kepada Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (10) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 10 ) : Buku ini menjelaskan tentang Kesempurnaan agama Islam, Hikmah penciptaan manusia, Unversalitas agama Islam, Berda’wah kepada Allah, Kewajiban berda’wah kepada Allah, Prinsip dasar da’wah para Nabi dan Rasul, fadilah dakwah.

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223267

    Download :Dakwah Kepada Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (10) ]Dakwah Kepada Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (10) ]

  • SHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan Hukumnyashalat merupakan suatu perkara yang besar, melihat kedudukannya yang sangat esensial di dalam rukun Islam setelah syahadatain, dan shalat juga merupakan pembeda antara seorang muslim dengan seorang kafir, serta ia merupakan sendi agama Islam , tulisan ini mencoba untuk menguak hukum, keutamaan dan manfaat shalat berjamaah ….

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Muhammad Khairuddin

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/291540

    Download :SHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan HukumnyaSHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan Hukumnya

  • Nasehat Untuk Yang Tertimpa MusibahBerisi tentang nasehat bagi orang-orang yang tertimpa musibah, pahala yang dijanjikan oleh Allah bagi orang-orang yang bersabar, serta kiat-kiat yang bisa dilakukan untuk memunculkan atau meningkatkan kesabaran ketika mendapat musibah.

    Karya : Sa'id bin Ali Al Qahthani

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/261966

    Download :Nasehat Untuk Yang Tertimpa MusibahNasehat Untuk Yang Tertimpa Musibah

  • Taubat Jalan Menuju SurgaBuku ini berisi tentang makna taubat dan hakikatnya serta keutamaannya, sebagaimana dijelaskan pula syarat-syarat taubat dan nasehat bagi mereka yang ingin bertaubat serta bahayanya menunda-nunda taubat.

    Editor : Mohammad Lathif

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371385

    Download :Taubat Jalan Menuju Surga

  • Kisah Wanita-Wanita TeladanBuku ini berisi beberapa kisah ringkas beberapa shahabiyah yang dapat dijadikan pelajaran dan teladan bagi wanita masa kini.

    Karya : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371407

    Download :Kisah Wanita-Wanita Teladan

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share