Noble Qur'an » Indonesia » Sorah An-Nasr ( The Help )

Choose the reader


Indonesia

Sorah An-Nasr ( The Help ) - Verses Number 3
إِذَا جَاءَ نَصْرُ اللَّهِ وَالْفَتْحُ ( 1 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 1
Apabila telah datang pertolongan Allah dan kemenangan,
وَرَأَيْتَ النَّاسَ يَدْخُلُونَ فِي دِينِ اللَّهِ أَفْوَاجًا ( 2 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 2
dan kamu lihat manusia masuk agama Allah dengan berbondong-bondong,
فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَاسْتَغْفِرْهُ ۚ إِنَّهُ كَانَ تَوَّابًا ( 3 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 3
maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampun kepada-Nya. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat.

Daftar Buku

  • TAUHID & MAKNA SYAHADATAINBuku ini menjelaskan tentang makna tauhid dan pembagiannya, serta makna syahadatain yang dilengkapi dengan pembahasan syarat, rukun dan keutamaan Laa Ilaaha Illallah kemudian dilanjutkan dengan pembahasan tentang pembatal-pembatal keislaman.

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah - Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1633

    Download :TAUHID & MAKNA SYAHADATAINTAUHID & MAKNA SYAHADATAIN

  • Fenomena Lemahnya ImanFenomena lemah iman adalah satu realita. Di mana penulis tidak dapat mengingkari keberadaannya. Fenomena lemah iman di hati-hati kebanyakan kaum muslimin. Banyak dari kaum muslimin yang mengeluhkan kekerasan hatinya, tidak merasakan nikmat ketika beribadah dan mudah sekali terjerumus dalam kemaksiatan. Tulisan ini merupakan terapi fenomena ini.

    Karya : Muhammad bin Shaleh Al Munajjid

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/368620

    Download :Fenomena Lemahnya ImanFenomena Lemahnya Iman

  • Hakikat Kesaksian Muhammad ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) utusan Allah: Risalah ringkas sekitar (hakikat bersaksi bahwa Muhammad adalah utusan Allah), yang perlu karena kami melihat banyaknya kebodohan di kalangan umat Islam, terhadap hakikat syahadat bahwa Muhammad utusan Allah, dan kesalahan mereka dalam memahaminya.

    Karya : Abdul Aziz Abdullah Anl Al-Syaikh

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/178739

    Download :Hakikat Kesaksian Muhammad ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) utusan AllahHakikat Kesaksian Muhammad ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) utusan Allah

  • Hak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iatHak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iat: Berbicara tentang hak-hak dan kewajiban-kewajiban seseorang sesuai urutan kewajiban yang seharusnya dilakukan oleh seseorang dalam kehidupannya, dibarengi dengan penjelasan serta dalil-dalilnya, bahkan pada bagian akhirnya dijelaskan tentang apa yang harus dilakukan ketika bermuamalah dengan non Muslim.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76545

    Download :Hak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iatHak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iat

  • 50 Nasehat untuk WanitaBuku ini berisi 50 nasehat penting berkaitan dengan tauhid dan akhlak yang penulis wasiatkan kepada para wanita muslimah agar senantiasa mengingat Allah dan mematuhi perintah-Nya serta larangan-Nya disetiap aspek kehidupannya, dimanapun dia berada, dan apapun kegiatannya.

    Penterjemah : Amrozi Muhammad Rais

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371393

    Download :50 Nasehat untuk Wanita

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share